Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2018

Berselancar di Dunia Perfilman dengan SAE Institut Indonesia

Hidup menjadi kelabu tanpa kehadiran sebuah hiburan, setiap manusia memiliki selera hiburan masing-masing termasuk menonton film. F i lm merupakan media komunal dan cangkokan dari berbagai teknologi dan unsur-unsur kesenian yang berupa penggabungan dari perkembangan teknologi fotografi dan rekaman suara. Dan juga perpaduan dari berbagai kesenian baik seni rupa, teater, sastra, arsitektur hingga musik. Maka kemampuan bertumbuh film sangatlah bergantung pada tradisi bagaimana unsur-unsur cangkokan teknologi dan unsur seni dari film yang dalam masyarakat masing-masing berkembang pesat. Dengan demikian tidak tertinggal dan mampu bersaing dengan tekn o logi media dan seni lainnya. Seiring berkembangnya teknologi, negara-negara maju semakin meningkatkan eksistensinya di dunia perfilman dengan pemasaran yang semakin mendunia. Namun, jika kita menilik kondisi perfilman di Indonesia yang semakin tertinggal dengan negara-negara lain, tentunya banyak faktor di balik hal itu. Faktor yang me

SAE Institut Indonesia; Mari Berkarya dengan Animasi Digital

Siapa yang tak kenal dengan animasi? Tentu saja semua orang pasti tahu apa itu animasi. Pada dasarnya a nimasi atau sering disebut film animasi merupakan film yang dihasilkan dari pengolahan gambar tangan manusia sehingga menjadi kumpulan gambar yang bergerak, pada awal penemuan film animasi dibuat dengan menggunakan berlembar-lembar kertas lalu kemudian diputar sehingga timbullah efek bergerak, tetapi dengan seiring waktu timbullah teknologi animasi dengan menggunakan bantuan komputer dan grafik komputer, dengan timbulnya teknologi ini pembuatan animasi menjadi lebih mudah dan cepat. Wayang kulit merupakan contoh animasi tertua di dunia. Animasi merupakan suatu teknik menampilkan gambar berurut sedemikian rupa sehingga penonton merasakan adanya ilusi gerakan ( motion ) pada gambar yang ditampilkan. Secara umum ilusi gerakan merupakan perubahan yang dideteksi secara visual oleh mata penonton sehingga tidak harus perubahan yang terjadi merupakan perubahan posisi sebagai makna da

Tahukah anda cara membuat animasi? Uji kemampuanmu dengan cara ini

Apakah anda suka dengan animasi? Apakah anda menyukai film yang dihiasi dengan animasi? Nah, apakah anda tahu bagaimana sebenarnya cara membuat animasi, meskipun bukan bentuk seni yang bisa dilakukan semua orang, animasi adalah sebuah seni modern yang sangat indah. Beberapa film terkenal di zaman modern saat ini malah menggunakan banyak animasi atau bahkan sepenuhnya berbentuk animasi. Dunia animasi selalu mencari orang-orang terampil yang bisa membuat karya animasi yang bagus, dan orang itu bisa jadi adalah anda. Jadi, mulailah berlatih jika anda memang tertarik. Animasi punya banyak jenis yang bisa dipilih. Di artikel ini anda akan mencari tahu bagaimana membuat animasi anda sendiri, dan juga keahlian apa saja yang anda perlukan untuk menjadi animator yang hebat. Membuat animasi tentunya tidaklah sesulit membuat film sekaliber film Box Office di Hollywood. Saat ini sudah banyak sekali software dan aplikasi yang dapat digunakan. Kamu dapat menggunakan smartphone Androidmu, ata

SAE Institut Indonesia, Memproduksi Film Berskala Internasional

Apakah anda senang menonton film? Apakah anda tahu bagaimana proses pembuatan sebuah film sehingga bisa dinikmati banyak orang? Nah, artikel kali ini akan membahas bagaimana bagaimana cara membuat film. Film yang baik tentunya memiliki cara pembuatan yang baik dan sesuai kaidah. Proses pembuatan film sering disebut sebagai filmmaking . Filmamaking melibatkan bebarapa tahap, antara lain ide, naskah, casting , shooting , editing , dan screening sebelum film dirilis secara besar-besaran. Proses filmmaking dilakukan di banyak tempat di seluruh dunia dengan berbagai konteks ekonomi, sosial, politik, serta menggunakan teknologi dan teknik yang sistemati s . Cara pembuatan film yang satu dengan lain pada dasarnya sama, yang membedakan adalah tantangan untuk mewujudkan step by step pembuatannya. Nah, berikut dijelaskan bagaimana sebenarnya dasar pembuatan sebuah film: 1.       Menentukan Ide Cerita Buatlah sebuah ide cerita untuk filmmu. tentukan terlebih dulu genre film yang ingi

Menggali Wawasan Animasi 3D di SAE Institute Indonesia

Animasi merupakan suatu teknik menampilkan gambar berurut sedemikian rupa sehingga penonton merasakan adanya ilusi gerakan (motion) pada gambar yang ditampilkan. Secara umum ilusi gerakan merupakan perubahan yang dideteksi secara visual oleh mata penonton sehingga tidak harus perubahan yang terjadi merupakan perubahan posisi sebagai makna dari istilah 'gerakan'. Perubahan seperti perubahan warna pun dapat dikatakan sebuah animasi. Setelah teknologi komputer berkembang, bermunculan animasi yang dibuat dengan teknologi komputer. Jenis animasi mulai beragam, ada yang 2 dimensi (2D) dan 3 dimensi (3D). Pada animasi 2D, figur animasi dibuat dan diedit di komputer dengan menggunakan 2D bitmap graphics atau 2D vector graphics . Sedangkan 3D lebih kompleks lagi karena menambahkan berbagai efek di dalamnya seperti efek pe n cahayaan, air dan api, dan sebagainya. Konsep animasi 3D sendiri adalah sebuah model yang memiliki bentuk, volume, dan ruang. Animasi 3D merupakan jantung dar